Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari 2015

LATIHAN SOAL UJIAN AKHIR SEKOLAH KKPI KELAS XII

Dalam rangka mempersiapkan diri menjelang pelaksanaan Ujian Akhir Sekolah, disini mencoba memberikan beberapa soal yang diperuntukkan untuk siswa kelas XII sebagai bahan latihan dan mengingat kembali terkait materi dari kelas X sampai kelas XII untuk seluruh kompetensi keahlian. Jika ingin mendapatkan file soal berikut, disilahkan untuk DOWNLOAD DISINI.

TUGAS INDIVIDU KKPI KELAS X DAN XI

Berikut merupakan tugas individu Mata Pelajaran KKPI yang diperuntukkan untuk ke X dan XI yang harus dikumpulkan pada hari Kamis, 5 Maret 2015.  

Basis Data Microsoft Access

Data adalah informasi yang mengandung arti. Data diperlukan dalam segala hal, baik berupa pengukuran, pencatatan, pengambilan keputusan, pengumpulan informasi dan masih banyak lagi. Data sangat dibutuhkan karena informasi yang ada memiliki arti yang sangat penting baik untuk saat ini maupun dimasa mendatang.

Rumus dan Fungsi Pada Microsoft Excel

Menggunakan Rumus (Formula) Rumus merupakan bagian terpenting dari Program Microsoft Excel , karena setiap tabel dan dokumen yang kita ketik akan selalu berhubungan dengan rumus dan fungsi. Operator matematika yang akan sering digunakan dalam rumus adalah ;

Spreadsheet Berbasis Microsoft Excel 2007

Spreadsheet merupakan software atau program aplikasi yang berupa lembar kerja elektronik yang didesain untuk keperluan pengolahan angka organisasi dan analisis data dalam bentuk tabel yang dikembangkan sebagai simulasi komputerisasi akuntansi lembar kertas, salah satunya ialah Microsoft Excel.   Microsoft Excel atau Microsoft Office Excel adalah sebuah program aplikasi lembar kerja spreadsheet yang dibuat dan didistribusikan oleh Microsoft Corporation yang dapat dijalankan pada Microsoft Windows dan Mac OS yang berfungsi untuk mengolah data secara otomatis meliputiperhitungan dasar, penggunaan fungsi-fungsi, pembuatan grafik dan manajemen data. 

Software Spreadsheet

Spreadsheet merupakan software atau program aplikasi yang berupa lembar kerja elektronik yang didesain untuk keperluan pengolahan angka organisasi dan analisis data dalam bentuk tabel yang dikembangkan sebagai simulasi komputerisasi akuntansi lembar kertas.

Fungsi dan Bagian Keyboard

     Keyboard berdasarkan tombol ketiknya dapat digunakan untuk beberapa kebutuhan seperti mengetik atau input data dokumen dan kemudian ditampilkan di Monitor Komputer kita. Tombol ketik yang dimaksud terdiri dari angka dan huruf yang ada di dalam komputer.

Keyboard dan Jenisnya

Keyboard adalah Alat input yang digunakan untuk mengetik informasi ke dalam komputer dan menjalankan berbagai intruksi atau perintah ke dalam komputer. Penciptaan keyboard komputer diilhami oleh penciptaan mesin ketik yang dasar rancangannya dibuat oleh Christopher Latham tahun 1868 dan banyak dipasarkan pada tahun 1877 oleh Perusahaan Remington . Jumlah seluruh tombol pada keyboard ada 104 tombol.Keyboard mempunyai kesamaan bentuk dan fungsi dengan mesin ketik.

LATIHAN SOAL UTS GENAP 2015 BAHASA INGGRIS KELAS X

Bagi siswa yang ingin berlatih soal-soal sebagai gambaran untuk ujian UTS nanti, silahkan mempelajari, mengerjakan soal-soal berikut atau silahkan langsung men-DOWNLOAD pada link yang telah tersedia di akhir bagian soal. Bagi yang masih belum atau kurang memahami materi, terutama materi There is/There are silahkan membuka penjelasan materi pada blog ini. Selamat belajar.

Penggunaan "There is" dan "There are"

"There is/ there are" yang memiliki arti “ Ada atau terdapat ”digunakan untuk menerangkan sebuah benda yang diketahui ada/exists atau berada pada lokasi tertentu (in a certain location). Olehnya itu untuk penggunaan kata ini maka harus banyak mengetahui kata benda (Noun) dalam bahasa inggris. Kata “ There is dan There are ” mempunyai arti “ ada ”, Penggunaan kedua kata tersebut berbeda satu sama lainnya. Untuk lebih jelasnya, perhatikan penjelasan berikut ini :

Cara Mudah Menggambar Tali di CorelDRAW

Cara Mudah Menggambar Tali di CorelDRAW Sebenarnya Artistic media adalah tool yang bertujuan untuk membuat brush yang nantinya kita gunakan untuk membuat gambar-gambar rumit yang dirasa sulit untuk membuatnya secara manual, kalaupun bisa akan memerlukan waktu yang cukup lama untuk membuatnya, misalnya untuk membuat tali yang melingkar-lingkar. Dengan memanfaatkan Artistic Media tool kita dengan mudah untuk membuatnya, seperti pertanyaan teman kita pada Komunitas Pengguna CorelDRAW Indonesia beberapa waktu lalu tentang membuat tali melingkar. 

Membuat Soal Online di Blog

Perkembangan teknologi saat ini memaksa tenaga pendidik untuk dituntut terus mengikuti  dan menyeimbangkan kemampuan berbasis IT, salah satunya ialah sistem pembelajaran on-line. Berikut beberapa langkah dan tahapan dalam proses pembuatan sistem tes atau ujian online.

Seleksi Program Beasiswa Pusbindiklatren Bappenas Tahun 2015

Bappenas kembali akan memberi kesempatan bagi Staf Perencana yang bekerja di Bappenas, Unit Perencanaan di Kementerian/Lembaga, Bappeda atau nama lain, dan Unit Perencanaan di Dinas Teknis pada Pemerintah Provinsi/Kabupaten/Kota, untuk memperoleh Beasiswa Pusbindiklatren (Pusat Pembinaan, Pendidikan dan Pelatihan Perencana) Tahun Anggaran 2015 untuk mengikuti Diklat Gelar baik di dalam maupun di luar negeri.

Cara Membuat Rantai Melingkar Dengan CorelDRAW

Trik atau cara membuat rantai melingkar dengan CorelDRAW ini merupakan trik original yang belum pernah di posting di blog atau website manapun, kalaupun ada bisa dimungkinkan hasil dari copas atau ide dari blog kita tercinta ini. Soalnya dalam pencarian aku obok-obok tidak menemukan satupun tutorial seperti ini, sehingga aku berfikir keras untuk mencari trik yang benar-benar jitu dan cepat dengan sedikit menggunakan rumus matematika untuk membuat sebuah object rantai melingkar.

Cara Membuat Koran Dengan CorelDRAW

Kita semua pasti penasaran terkait penataan dalam halaman, baik dalam koran, tabloit maupun majalah.Dengan CorelDRAW kita bisa membuat koran meskipun CorelDRAW bukan Aplikasi untuk membuat koran, tapi lumayan, apalagi kalau kita sudah mahir bermain-main dengan CorelDRAW. Misalkan kita sudah melakukan pengetikan paragraf di CorelDRAW dengan Paragraph Text , contohnya seperti dibawah ini;

Membuat Gradasi Warna Di CorelDRAW

Request dari saudara Lek Udin Nfr di Komunitas Pengguna CorelDRAW Indonesia "mohon bantuannya para master" Gambar:

Efek Huruf Melipat Dengan CorelDRAW

Tipografi memang seni yang punya rasa tersendiri, banyak kreasi yang bisa dihasilkan dengan mempermainkan huruf-huruf, menata atau memberi efek tertentu. Kali ini aku tidak posting tentang tanya jawab, tapi sedikit nyantai mengotak-atik huruf yang sudah aku kemas dalam tutorial yang aku beri judul Efek Huruf Melipat dengan CorelDRAW. Yang akan kita gambar hasil akhir seperti gambar berikut;