Langsung ke konten utama

Tiga Hal Utama Dalam Hidup (Part 1) : 3 Hal Tak Akan Terulang (lagi)

Terkadang kita sebagai manusia tidak sampai berfikir jauh tentang apa yang telah kita lakukan, padahal ada tiga hal utama yang pernah kita lalui, alami dan jalani tapi tidak pernah terulang dalam hidup kita......

Yang pertama adalah WAKTU
Sering kita mengungkapkan "menyesal tak pernah diawal" dan tidak akan pernah terulang. Begitu juga dengan waktu yang telah kita lalui....Tatkala ketika kita dalam buaian keindahan dunia, kita tidak pernah mencoba untuk melihat dan melirik kebelakang...saat itu kita berfikir hidup ini tiada batas..Namun tatkala momen kesedihan menghampiri kita, baru kita mencoba melihat kebelakang..berharap waktu berputar balik dengan harapan kita bisa memperbaiki apa yang telah kita lakukan di masa lalu....
Jadi, dikesempatan kita menghirup indahnya dunia ini, marilah kita mencoba berjalan mengiringi waktu yang berjalan perlahan dengan penuh kehati-hatian, mencoba untuk selalu introspeksi diri, bercermin diri agar tidak ada menyesalan di akhir nanti, karena WAKTU TIADA KAN BERPUTAR KEMBALI
 
Momen yang tak kan terulang kembali adalah KATA-KATA
Ada sebuah ungkapan bahwa mulutmu adalah harimau mu, jadi mari kita mencoba untuk senantiasa menjaga ucapan kita sedini mungkin agar tiada orang yang tersakiti karena ucapan kita, karena ketika ucapan itu sudah terlontarkan, tiada kesempatan kepada kita untuk menariknya lagi

yang terakhir adalah KESEMPATAN


Terkadang manusia berfikir akan bertemu lagi dengan apa yang kita temukan atau kita dapatkan, padahal kita sebagai manusia tiada tahu sampai kapan kita berada di dunia ini. Jadi, mari kita memaksimalkan kesempatan kita di dunia ini untuk berbuat terbaik bagi diri kita, keluarga kita serta orang-orang disekitar kita. Karena kesmepatan yang telah datang di dalam kehidupan kita TIDAK AKAN TERCIPTA KEMBALI SAMA SEPERTI SEBELUMNYA

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cara Membuat Rantai Melingkar Dengan CorelDRAW

Trik atau cara membuat rantai melingkar dengan CorelDRAW ini merupakan trik original yang belum pernah di posting di blog atau website manapun, kalaupun ada bisa dimungkinkan hasil dari copas atau ide dari blog kita tercinta ini. Soalnya dalam pencarian aku obok-obok tidak menemukan satupun tutorial seperti ini, sehingga aku berfikir keras untuk mencari trik yang benar-benar jitu dan cepat dengan sedikit menggunakan rumus matematika untuk membuat sebuah object rantai melingkar.

ETIKA KEPEMIMPINAN DALAM ORGANISASI SEKOLAH

               Pada dasarnya jiwa kepemimpinan dimiliki oleh setiap diri manusia (self leadership), setidaknya dirasakan manakala seseorang melewati suatu proses merencanakan dan menetapkan suatu keputusan guna merealisasikan tujuan hidupnya, namun dalam mengaktualisasikan kepemimpinan itu sendiri sering sekali manusia dihadapkan pada berbagai problematika hidup silih berganti, tidak sedikit persoalan muncul hanya disebabkan kesalahan dalam bertindak dan keliru mempersepsikan sesuatu, untuk menghindarinya menjadi penting faktor pengendali diri, salah satunya adalah dengan mempedomani nilai-nilai etika dan moralitas dalam kehidupan, jadi kepemimpinan dengan etika dan moralitas merupakan satu kesatuan yang sangat erat.

Cara Mudah Menggambar Tali di CorelDRAW

Cara Mudah Menggambar Tali di CorelDRAW Sebenarnya Artistic media adalah tool yang bertujuan untuk membuat brush yang nantinya kita gunakan untuk membuat gambar-gambar rumit yang dirasa sulit untuk membuatnya secara manual, kalaupun bisa akan memerlukan waktu yang cukup lama untuk membuatnya, misalnya untuk membuat tali yang melingkar-lingkar. Dengan memanfaatkan Artistic Media tool kita dengan mudah untuk membuatnya, seperti pertanyaan teman kita pada Komunitas Pengguna CorelDRAW Indonesia beberapa waktu lalu tentang membuat tali melingkar.